ASUHAN KEBIDANAN ANTENATAL CARE PADA NY. “R” GESTASI 35 MINGGU 5 HARI DENGAN ANEMIA SEDANG DI PUSKESMAS BETOAMBARI KOTA BAUBAU

WINARTI, NUR (2022) ASUHAN KEBIDANAN ANTENATAL CARE PADA NY. “R” GESTASI 35 MINGGU 5 HARI DENGAN ANEMIA SEDANG DI PUSKESMAS BETOAMBARI KOTA BAUBAU. Diploma thesis, POLITEKNIK BAUBAU.

[thumbnail of LTA NURWINARTI.pdf] Text
LTA NURWINARTI.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only until 30 September 2026.

Download (885kB)

Abstract

Hasill anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang didapatkan ibu mengeluh sering pusing, sakit kepala yang tidak menetap, cepat merasa lelah, tampak konjungtiva ibu pucat dan pemeriksaan laboratorium Hb 8,6 gram%. Asuhan yang dilakukan dengan pemberian suplementasi besi dan asam folat yang berisi 60 mg besi elemental dan 250 μg asam folat.Pada ibu hamil dengan anemia, tablet tersebut diberikan dalam 90 hari bila muncul perbaikan, lanjutkan pemberian tablet sampai 42 hari pasca persalinan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Kesehatan > Farmasi
Divisions: Kebidanan
Depositing User: Unnamed user with email wawanwardiman354@gmail.com
Date Deposited: 28 Jan 2025 02:25
Last Modified: 28 Jan 2025 02:25
URI: https://repositori.poltekbaubau.ac.id/id/eprint/80

Actions (login required)

View Item
View Item