PERBANDINGAN KADAR VITAMIN C PADA DAUN JERUK NIPIS (Citrus aurantiifolia) DAN YOU C1000 MENGGUNAKAN METODE IODIMETRI

RESTI JULIANI, RESTI JULIANI (2021) PERBANDINGAN KADAR VITAMIN C PADA DAUN JERUK NIPIS (Citrus aurantiifolia) DAN YOU C1000 MENGGUNAKAN METODE IODIMETRI. Diploma thesis, POLITEKNIK BAUBAU.

[thumbnail of KTI RESTI JULIANI.pdf] Text
KTI RESTI JULIANI.pdf
Restricted to Registered users only until 1 September 2027.

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK

RESTI JULIANI, Perbandingan kadar vitamin C pada daun jeruk nipis (Citrus aurantifolia) dan You C1000 mengunakan metode iodimetri. Dibimbing oleh Ibu Apt.,YUYUN WIRASASMIT dan Bapak SAPRIL

Perbandingan Kadar vitamin C pada daun jeruk nipis (Citrus aurantifolia) dan UC-1000 dimana keduanya memiliki kandungan vitamin C yang berbeda oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya perbandingan kadar vitamin C pada daun jeruk nipis (Citrus aurantifolia) dan You C1000 menggunakan metode iodimetri. Berdasarkan penelitian yang dilakukan terdapat perbedaan kadar. Pada daun jeruk nipis (Citrus aurantifolia) memiliki kadar vitamin C sebesar 0,2442 mg/200 gram dan untuk You C1000 sebesar 0,3362 mg/140 gram.

Kata Kunci : daun jeruk nipis (Citrus aurantifolia), You C1000, Kadar vitamin C, metode iodimetri

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Kesehatan > Farmasi
Divisions: Farmasi
Depositing User: Unnamed user with email wawanwardiman477@gmail.com
Date Deposited: 08 Mar 2025 02:33
Last Modified: 08 Mar 2025 02:33
URI: https://repositori.poltekbaubau.ac.id/id/eprint/444

Actions (login required)

View Item
View Item