ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR FISIOLOGI PADA BAYI NY “F” DENGAN PRESENTASE BELAKANG KEPALA DI BPM FAREND MOMS TAHUN 2021

DESI, DESI (2021) ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR FISIOLOGI PADA BAYI NY “F” DENGAN PRESENTASE BELAKANG KEPALA DI BPM FAREND MOMS TAHUN 2021. Diploma thesis, POLITEKNIK BAUBAU.

[thumbnail of FIX LTA. DESI (PBA180002).pdf] Text
FIX LTA. DESI (PBA180002).pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only until 30 September 2026.

Download (923kB)

Abstract

Berdasarkan World Health Organization (WHO) AKB secara global yaitu Angka Kematian Bayi 19 per 1000 KH. Angka ini masih cukup jauh dari target SDGs (Sustainable Development Goals) yang menargetkan pada tahun 2030 yaitu AKB 12 per 1000 kelahiran hidup. Tujuan asuhan yang dilakukan adalah dilaksanakannya asuhan kebidanan bayi baru lahir pada bayi Ny ‘F’ dengan presentase belakang kepala di BPM Farend Moms Tahun 2021.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus. Dimana waktu pelaksanaannya tanggal 22 Juli 2021 dan tempat pelaksanaannya di BPM Farend Moms dengan subjek penelitian pada bayi Ny. ‘F’ bayi baru lahir normal dengan presentase belakang. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengambilan data yaitu dengan observasi, wawancara, pemeriksaan fisik serta dokumentasi. Prinsip analisa data menggunakan prinsip asuhan kebidanan 7 langkah Varney dengan menggunakan SOAP.Etika penelitian menerapkan informend consent, anonimity, serta confidentiality.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Kesehatan > Kebidanan
Divisions: Kebidanan
Depositing User: Unnamed user with email wawanwardiman354@gmail.com
Date Deposited: 30 Jan 2025 08:40
Last Modified: 30 Jan 2025 08:40
URI: https://repositori.poltekbaubau.ac.id/id/eprint/201

Actions (login required)

View Item
View Item